Gen Z Sebagai Change Maker di Era 5.0

Pendidikan Ekonomi FKIP UHAMKA telah menyelenggarakan ECOSEO Jilid 4 2022 dengan tema yang sangat terkini terkait Gen Z sebagai agen perubahan pada era 5.0. Acara ini dilakukan secara daring dengan turut mengundang Wakil Rektor 3 UHAMKA Ibu Dr. Lely Qadariah M.Pd,  Dekan FKIP UHAMKA Bapak Dr. Desvian Bandarsyah M.Pd, Kaprodi Pendidikan Ekonomi FKIP UHAMKA Ibu Dr. Hj. Onny Fitriana Sitorus M.Pd. dan seluruh dosen Pendidikan Ekonomi FKIP UHAMKA, serta Mahasiswa/i, siswa/i SMA/SMK sederajat dan Masyarakat umum dengan tingkatan Nasional. Kegiatan ini juga didukung oleh Dr. H. Sandiaga Salahuddin Uno, B.B.A., M.B.A., selaku Kementerian Ekonomi Kreatif dan Pariwisata Republik Indonesia yang menampilkan video apresiasi tema yang diangkat pada kegiatan ini. Kegiatan ini diharapkan memberikan wawasan terhadap hal yang perlu dipersiapkan dan diperjuangkan oleh kita semua di mendatang. Dr. Lely Qadariah M.Pd selaku Wakil Rektor 3 UHAMKA menyampaikan bahwa “Kegiatan ini harus terus berlanjut dan ini dapat diapresiasi oleh kemendikbud yaitu kegiatan yang terus berlanjut.” Beliau mengapresiasi tema webinar ini dan juga menghubungkan dengan ekonomi kreatif khususnya era society 5.0 Beliau mengatakan, “Saya juga ingin mengajak teman-teman kita terus bertransformasi mengajarkan jangan sampai yang kita ajarkan di ruang kelas ini berbeda dengan tantangan yang ada di masyarakat kita sudah berbicara tentang bitcoin, block changes,…

Read More

Pertukaran Mahasiswa Merdeka Kembali Dibuka Ditjen Dikti Gelar Sosialisasi untuk Perguruan Tinggi se-Indonesia

Kamis (24/03), Direktur Jendral Pendidikan Tinggi, Riset dan Teknologi Kemendikbudristek RI menyelenggarakan sosialisasi program Pertukaran Mahasiswa Merdeka Jilid 2 Tahun 2022. Kegiatan ini bertujuan untuk mendorong minat perguruan tinggi negeri maupun swasta untuk turut berperan aktif dalam mengikuti kegiatan PMM kali ini. Kegiatan ini dihadiri oleh Plt. Dirjen Dikti Prof. Ir. Nizam, M.Sc., DIC., Ph.D., Direktur LPDP Ir. Dwi Larso, MSIE., Ph.D., Plt., Direktur Pembelajaran dan Kemahasiswaan Dr. Ir. Kiki Yulianti, M.Sc., Ketua PMM Dr. Rachmawan Budiarto, ST., MT., para pimpinan perguruan tinggi, dosen serta mahasiswa se-Indonesia.   Dalam sambutannya, Nizam menyampaikan bahwa PMM ini merupakan salah satu dari program Kampus Merdeka yang memberikan kesempatan bagi para mahasiswa untuk belajar lintas perguruan tinggi, lintas provinsi dan lintas budaya. Dan berdasarkan badan survey mandiri yang dilakukan terhadap mahasiswa pada program PMM tahun 2021, diketahui hampir 100% mahasiswa mengatakan bahwa mereka mendapatkan tambahan pengetahuan dari program PMM tersebut.   “Apa yang mereka pelajari tidak hanya kompetensi mata kuliah, tetapi juga kompetensi softskill tentang internship, kewirausahaan, kebhinekaan, tentang bela negara dan yang paling penting adalah membangun persahabatan nusantara” tuturnya.    Dalam kesempatan yang sama, Ketua Pertukaran Mahasiswa Merdeka, Rachmawan Budiarto menyampaikan bahwa pada program ini pertukaran mahasiswa dilakukan melalui perpindahan kluster antar pulau,…

Read More

Perkaya Skill dan Peluang Karier Masa Depan Melalui Kampus Merdeka

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek) dalam upaya meningkatkan kompetensi lulusan yang unggul, berdaya saing dan inovatif, menciptakan berbagai kebijakan guna menunjang keberhasilan gagasan tersebut. Salah satunya dengan meluncurkan program Merdeka Belajar-Kampus Merdeka.   Melansir laman resmi https://kampusmerdeka.kemdikbud.go.id/ program ini ditujukan untuk memberikan kesempatan bagi mahasiswa/i untuk mengasah kemampuan sesuai bakat dan minat dengan terjun langsung ke dunia kerja sebagai persiapan karier masa depan.   Saat ini sudah ada 12 program yang diluncurkan oleh Kemendikbudristek dalam Kampus Merdeka. Berikut daftar program-program yang ada di Kampus Merdeka yang bisa Sobat Hamka Muda pilih: Pertukaran Mahasiswa Program ini ditujukan untuk memberikan mahasiswa kesempatan belajar lintas budaya dan memperluas jaringan akademis antar mahasiswa. Program ini dapat dilakukan sebagai sarana belajar lintas prodi, fakultas hingga universitas yang berbeda. Bagi mahasiswa yang mengikuti program ini akan menerima konversi 20 sks selama 1 semester.   Magang atau Praktik Kerja Program ini melibatkan langsung mahasiswa dalam aktivitas internal institusi tempat magang terkait, sehingga mendapatkan pengetahuan tentang praktik terbaik dalam industri dan sektor yang diminati. Dengan pengalaman yang didapatkan selama mengikuti program ini, diharapkan mahasiswa memiliki pengalaman kerja yang berharga dan mempunyai peluang lebih besar untuk siap berkarier setelah lulus nanti.   Studi Independen Studi independen memungkinkan…

Read More

PBJ UHAMKA Gelar Harumatsuri 16. Sudah Ikuti Lombanya?

Program Studi Pendidikan Bahasa Jepang (PBJ) FKIP Uhamka tiap tahunnya mengadakan festival Jepang dimana di dalam kegiatan ini terdapat berbagai macam lomba akademik dan non akademik yang dapat diikuti oleh siswa SMA/SMK Sederajat ataupun masyarakat umum.   Tahun 2022 ini merupakan tahun ke 16 Harumatsuri diselenggarakan. Dilaksanakan secara online pada 28 Mei 2021.   Dengan mengusung tema “楽しい体験しましょう” atau Have Fun Experience, menjadikan Harumatsuri 16 ini menjadi wadah bagi pembelajar Jepang untuk mengaplikasikan pengetahuan dan kemampuan Bahasa Jepangnya.   Serta bagi siapapun yang menyukai bahasa dan budaya Jepang dapat menikmati pengalaman terkait negara Jepang dengan mengikuti serangkaian kegiatan Harumatsuri 16 ini.   Lomba yang diadakan di Harumatsuri 16 terbagi menjadi 2, yaitu lomba akademik dan non akademik.   Untuk lomba akademik dapat diikuti oleh siswa SMA/SMK sederajat, antara lain: Lomba Supichii tingkat SMA/SMK. Lomba Cerdas Cermat Lomba Rodoku   Sedangkan untuk lomba akademik yang dapat diikuti oleh masyarakat umum terdiri dari: Lomba Supiichi Umum Lomba Kanji Lomba Fanart Lomba Karaoke, dan Lomba Cosplay   Siapa yang tertarik dan ingin mengikuti lomba-lomba di atas, dapat mengunjungi instagramnya di @harmatuhamka atau mengklik linktr.ee/Harumatsuri16 .   Mau menjadi bagian dari PBJ UHAMKA?   Ayo bergabung menjadi mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa Jepang FKIP…

Read More

Keren! Mahasiswa Aktif dan Berprestasi Prodi PBJ Uhamka

Mahasiswa mana sih yang tidak mau menjadi mahasiswa aktif serta berprestasi saat mereka berkuliah di perguruan tinggi?    Mampu mempertahankan nilai akademik serta dapat aktif di organisasi dan mengembangkan diri, sepertinya hal ini apa yang diimpikan semua mahasiswa saat mereka berkuliah.   Seperti Tasya Agustina Sofyan, salah satu mahasiswi yang berkuliah di Program Studi Pendidikan Bahasa Jepang FKIP Uhamka. Dirinya merupakan mahasiswa berprestasi dan juga sangat aktif di kegiatan organisasi dan Program Studi.   Tasya yang saat ini berkuliah di semester 6 telah banyak aktif mengikuti kepanitiaan baik kegiatan yang diadakan oleh Program Studi dan kegiatan yang diadakan oleh Himpunan Mahasiswa Pendidikan Bahasa Jepang (Himawari).    Seperti aktif dalam kegiatan Harumatsuri (Festival Jepang yang diadakan oleh Prodi PBJ Uhamka), dan aktif di organisasi mahasiswa. Dirinya pernah menjabat sebagai Wakil Ketua Umum Himawari periode 2020/2021.    Pada saat ini Tasya aktif di kepanitiaan Harumatsuri 16 dan menjadi Steering Comitte (SC) divisi danus. Tahun 2021 lalu Tasya juga menjadi juara III lomba sakubun yang diadakan Mangafest X UGM.   Hal ini menunjukkan bahwa selain aktif di organisasi, Tasya dapat berprestasi di bidang akademik yang akhirnya menjadikan Tasya seorang mahasiswi yang aktif dan berprestasi.   Mau mengikuti jejak Tasya sebagai mahasiswa aktif dan…

Read More

CEGAH PLAGIARISME, UHAMKA ADAKAN SOSIALISASI PENCEGAHAN PLAGIARISME DAN KODE ETIK DOSEN

Salah satu tugas dan fungsi seorang dosen adalah melakukan penelitian dan pengabdian masyarakat yang kemudian dibuat menjadi sebuah laporan dalam bentuk artikel dan diupload ke sebuah jurnal terakreditasi.   Namun, kendala yang sering dihadapi dalam proses penerimaan artikel tersebut agar dapat di publish di jurnal yang telah di submit adalah salah satunya tingkat persen pengecekan plagiarisme dan similarity dari artikel yang telah dibuat. Hal ini menyebabkan tertundanya proses publish di jurnal.   Maka, UHAMKA berinisiatif menggelar acara Sosialisasi Pencegahan Plagiarisme dan Kode Etik Dosen bagi para Kaprodi, Sekprodi, dan seluruh dosen agar mendapat pembekalan pemahaman mengenai bagaimana mengatasi plagiarisme dan similarity ini.   Hal ini juga mengacu pada surat Rektor Nomor 743/A.15.02/2022 tanggal 5 April 2022 perihal Sosialisasi Pencegahan Plagiarisme dan Kode Etik Dosen (KED).   Salah satu fakultas di UHAMKA, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) telah mengadakan kegiatan ini pada Selasa, 12 April 2022, dengan narasumber salah satunya Ibu Nani Solihati yang membahas mengenai pencegahan plagiarisme dengan mengecek artikel yang telah dibuat sebelum di submit di sebuah jurnal yang diinginkan.   Dengan menggunakan bantuan aplikasi turnitin, para dosen dapat mengecek tingkat seberapa banyak persen kemiripan atau similarity dari artikelnya. Yang mana dikatakan bahwa maksimal sebesar 20% saja artikel…

Read More

Gen Z Sebagai Change Maker di Era 5.0

Pendidikan Ekonomi FKIP UHAMKA telah menyelenggarakan ECOSEO Jilid 4 2022 dengan tema yang sangat terkini terkait Gen Z sebagai agen perubahan pada era 5.0. Acara ini dilakukan secara daring dengan turut mengundang Wakil Rektor 3 UHAMKA Ibu Dr. Lely Qadariah M.Pd,  Dekan FKIP UHAMKA Bapak Dr. Desvian Bandarsyah M.Pd, Kaprodi Pendidikan Ekonomi FKIP UHAMKA Ibu Dr. Hj. Onny Fitriana Sitorus M.Pd. dan seluruh dosen Pendidikan Ekonomi FKIP UHAMKA, serta Mahasiswa/i, siswa/i SMA/SMK sederajat dan Masyarakat umum dengan tingkatan Nasional. Kegiatan ini juga didukung oleh Dr. H. Sandiaga Salahuddin Uno, B.B.A., M.B.A., selaku Kementerian Ekonomi Kreatif dan Pariwisata Republik Indonesia yang menampilkan video apresiasi tema yang diangkat pada kegiatan ini. Kegiatan ini diharapkan memberikan wawasan terhadap hal yang perlu dipersiapkan dan diperjuangkan oleh kita semua di mendatang. Dr. Lely Qadariah M.Pd selaku Wakil Rektor 3 UHAMKA menyampaikan bahwa “Kegiatan ini harus terus berlanjut dan ini dapat diapresiasi oleh kemendikbud yaitu kegiatan yang terus berlanjut.” Beliau mengapresiasi tema webinar ini dan juga menghubungkan dengan ekonomi kreatif khususnya era society 5.0 Beliau mengatakan, “Saya juga ingin mengajak teman-teman kita terus bertransformasi mengajarkan jangan sampai yang kita ajarkan di ruang kelas ini berbeda dengan tantangan yang ada di masyarakat kita sudah berbicara tentang bitcoin, block changes,…

Read More

Kuliah S3 Berjamaah Seri 149 “Serial Perspektif Muhammadiyah tentang Tradisi (2) Ziarah Wali”

FKIP UHAMKA Menyelenggarakan  Kuliah S3 Berjamaah Seri 149 tentang tradisi ziarah wali. Kegiatan ini dibuka oleh Dekan FKIP UHAMKA Dr. Desvian Bandarsyah, M.Pd yang menyampaikan bahwa perlunya kita selalu mengaji dan memahami makna dari ziarah wali ini. Kegiatan kuliah S3 ini dimoderatori oleh Ade Putri Mulya dan narasumber oleh Dr. Sopa, M.Ag.  Adanya tradisi umat Islam Indonesia untuk menyambut bulan suci Ramadhan dan hari raya yaitu ziarah kubur. Ziarah kubur itu hukumnya Masyru,  kuburan yang diziarahi adalah kuburan orang tua dan orang-orang yang dikeramatkan atau rang suci, ulama, kiyai, ajengan, tuan guru dan para wali (walisongo). Ziarah Disyariatkan, dibolehkan dan ada dalam hadist nabi agar terbiasa mengingat kematian dan menunjukkan bahwa kematian itu sangat dekat dengan kita seperti dekatnya urat leher dengan badan kita. Wali adalah orang yang beriman dan bertaqwa, memiliki kabar gembira di dunia dan akhirat wali adalah orang yang suci. Wali memiliki kemampuan yang lebih dibandingkan. Dengan manusia lainnya, Wali tidak pernah menobatkan dirinya sebagai wali karena kehebatan wali ini diketahui dan diberikan oleh Allah. Wali ada tingkatannya. Perjalanan seorang wali adalah tidak mudah dan sangat Panjang, jika tanpa panduan maka akan diganggu oleh syaitan dan jin sehingga menjadi salah jalur. Wali pada tingkat tertinggi adalah Ma’rifat…

Read More

BK FKIP UHAMKA KOLABORASI DENGAN BK IAIN BATUSANGKAR LAKSANAKAN KONSELING TRAUMA KEPADA KORBAN GEMPA BUMI DI PASAMAN BARAT

BK FKIP UHAMKA KOLABORASI DENGAN BK IAIN BATUSANGKAR LAKSANAKAN KONSELING TRAUMA KEPADA KORBAN GEMPA BUMI DI PASAMAN BARAT   Dalam mengaplikasikan Tri Dharma Perguruan Tinggi, Prodi BK FKIP UHAMKA merancang kegiatan pengabdian masyarakat di daerah bencana gempa bumi Pasaman Barat, Sumatera Barat. Kegiatan yang dilakukan adalah kegiatan konseling trauma dengan sasaran adalah masyarakat korban bencana. Dalam melaksanakan kegiatan tim Abdimas BK FKIP UHAMKA mendapat dukungan penuh dari Ketua LPPPM UHAMKA dan Pimpinan FKIP UHAMKA.  Kegiatan Konseling trauma ini di rancang sedemikian rupa dengan bentuk pendampingan psikososial masyarakat korban. Pada pelaksanaan kegiatan tim Abdimas BK FKIP UHAMKA berkolaborasi dengan BK IAIN Batusangkar yang juga melaksanakan kegiatan yang sama di lokasi yang sama. Sebuah kesempatan yang luar biasa kami bisa melaksanakan kegiatan ini bersama BK FKIP UHAMKA, semoga kegiatan ini menjadi cikal bakal semangat kita untuk terus bekerjasama kedepannya, dan bermuara dengan adanya MoU antara UHAMKA dengan IAIN Batusangkar” papa Emilia Hardi selaku kepala Lab. BK IAIN Batusangkar.  Adapun delegasi UHAMKA di wakili oleh Fitniwilis, Fatma Nofriza, Chandra Dewi dan Dony Darma Sagita serta 1 orang mahasiswa Tania. Sedangkan IAIN Batusangkar di wakili oleh Emilia Hardi, Desri Jumiarti, Silvianetri, Masri, Ardimen dan Irman serta 4 orang mahasiswa yang mendampingi. Adapun kegiatan ini…

Read More

Pelatihan Pengolahan Data 10 Sesi – 1

Pelatihan Pengolahan Data (PPD) merupakan agenda tahunan yang diselenggarakan oleh Himpunan Mahasiswa Pendidikan Matematika (Himatika) FKIP Uhamka. PPD ini merupakan pelatihan ke-10 yang dilaksanakan pada Senin, 11 April 2022. Sudah selama satu dekade, Prodi Pendidikan Matematika hadir mendampingi mahasiswa Uhamka dan masyarakat umum yang ingin belajar mengolah data sebuah penelitian. Tidak dipungkiri bahwa pastinya setiap mahasiswa akan mengerjakan skripsi sebagai syarat akhir untuk menjadi seorang Sarjana, yang mana di dalam mengerjakan skripsi tersebut pasti membutuhkan kemampuan mengolah data yang baik. Tema yang diangkat dalam PPD 10 adalah mencetak generasi yang inovatif dengan optimalisasi keterampilan pengolahan data skripsi. Nabila Nur Alifa selaku ketua panitia PPD-10 menyampaikan bahwa kegiatan ini dihadiri oleh 115 orang. “Tujuan dari penyelenggaraan kegiatan PPD-10 ini yaitu: 1) memberikan pemahaman kepada mahasiswa mengenai pengolahan data statistik dan pembuatan skripsi; 2) membantu mahasiswa dalam mengelola data skripsi”, ujarnya. Kegiatan ini juga dibuka oleh Meyta Dwi Kurniasih, M.Pd selaku ketua Program Studi Pendidikan Matematika FKIP Uhamka dan Hari Naredi, M.Pd selaku Wakil Dekan III FKIP Uhamka. PPD 10 dilaksanakan selama dua hari, dengan materi hari pertama adalah materi tentang pengolahan data menggunakan SPSS, sedangkan materi hari kedua adalah materi pengolahan data menggunakan ministep. Narasumber untuk materi pada hari pertama adalah…

Read More